Pastikan Aman dan Kondusif Babinsa Kodim 0811 Tuban Bersama tiga Pilar Jaga di Pos Pam Rest Area Terminal Lama

    Pastikan Aman dan Kondusif Babinsa Kodim 0811 Tuban Bersama tiga Pilar Jaga di Pos Pam Rest Area Terminal Lama

    TUBAN, – Personil Kodim 0811 Tuban dari Koramil jajaran melaksanakan  kegiatan Apel Tiga Pilar dalam rangka pengamann di Pos Rest Area Tuban (Terminal Lama Tuban) Jln. Teuku Umar Kabupaten Tuban Selasa (03/05/22)

    Disela kegiatan, Babinsa dari Koramil Jajaran Kodim 0811 Tuban Serda Munawan Hadi mengatakan.“Kita berjaga di Pam Pos Rest Area Terminal Lama merupakan sebagian dari pos yang lainnya yang tersebar di wilayah Kab. Tuban dimana Pos yang di gelar merupakan untuk menciptakan kondisi wilayah yang ada di Kab. Tuban dalam merayakan Lebaran Idul fitri 1443 H bisa aman dan kondusif, ” ujarnya.

    Secara terpisah, Pasiops Kodim 0811 Tuban Kapten Inf Prayitno mengatakan. tugas dan kewajiban keamanan perayaan Idul Fitri merupakan tanggung jawab bersama. Maka, peranan TNI-Polri dan komponen lainnya bersama sama menjaga keamanan selama lebaran Idul Fitri.

    Kita juga berharap suasana yang tentram sehingga rakyat bisa merasakannya. Sampai saat ini p‎elaksanaan pengaman bersama berjalan kondusif, ” tutupnya (ombess)

    TUBAN
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Bersama Kodim 0811, Polres Tuban Gelar Apel...

    Artikel Berikutnya

    Anggota Koramil Senori Bersama Tiga Pilar...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Panglima TNI Dampingi Menhan Terima Kunjungan Kepala Staf Gabungan Militer Tiongkok
    Dukung Program Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1710-02/Timika Bantu Warganya Dalam Memanen Jagung
    Terima Kunjungan Kepala BPOM, Kapolri Pastikan Sinergi Penindakan Mafia
    Kapolda Papua Kerahkan Satgas Operasi Damai Cartenz untuk Kejar Pelaku Kekerasan Bersenjata di Yalimo

    Ikuti Kami